Setiap 2 bulanan, keluarga dari ayah mengadakan arisan keluarga yang besarnya tidak seberapa, hanya untuk menutup konsumsi saja, agar silaturahim tetap terjaga. Ini yang aku suka dari arisan kecil-kecilan, karena bukan arisannya yang penting, melainkan nilai silaturahimnya. ‘Barangsiapa yang ingin dimudahkan rezeki dan dipanjangkan usianya hendaklah ia senantiasa menjaga silaturahim.”…
-
-
Belajar Shutter Lambat – Kontemplasi Awal Tahun
Aku mencoba mode manual, memperlambat shutter, memperbesar ISO, dan aperture yang tidak terlalu besar. Kemudian menggambar udara dengan angka 2011. Setting di ruang tamu rumah dengan kondisi lampu dimatikan semua. Canon EOS 550 D; F-Stop f/4,5; Exposure Time: 25 sec; ISO: 800; Focal length: 34 mm; No Flash.
-
Mum, who is he?
Who is he mum Tone diubah sedikit dengan GIMP. Masih tahap belajar 🙂 (Cupu Mode). Thanx to Adnan yang sudah mengenalkan apa itu tone dengan Photoshop. Mau mencoba menggunakan GIMP yang gratisan, siapa tahu bisa menghasilkan photoshop quality image.
-
Ramadhan 1431 H
Sedikit kisah ramadhan 1431 H tentang puasa anakku, Rayyan.
-
Bersyukur VS Mengeluh dalam Mengejar Impian
Kalau dipikir-pikir, seandainya dari bangun tidur sampai tidur kembali kita gunakan untuk sholat kepada Allah SWT, maka Allah SWT tidak akan mendapatkan keuntungan apapun dari sholat kita. Kalau kita bermaksiat dari bangun tidur sampai kita tidur kembali, Allah SWT juga tidak dirugikan apapun. Jadi mau beribadah atau bermaksiat, itu semua…
-
Pilihan Berlibur Agustusan
Wah asyiknya liburan sampai Senin! Mau ngapain aja ya? 1. Cuci motor! Dah waktunya merawat motor, at least seminggu sekali hehehe. Kemaren baru ganti ban belakang yang dah mulai gundul. Akhir bulan mau ganti yang depannya 😀 2. Ke Grapari Telkomsel di BSD, mindahin tanggal siklus penagihan. Biar istri gampang…
-
HOME (2009)
Film tentang rumah kita, bumi, yang kita cintai ini sungguh teramat menawan gambar-gambarnya. Pemandangan dari udara dari 54 negara ini sungguh mengagumkan. Narasinya dibawakan oleh Glenn Close dengan suara yang sangat meyakinkan kita, bahwa bumi mengalami degradasi terparah justru dalam 50 tahun terakhir usianya. Saksikan betapa kehidupan kita bergantung pada…
-
Michael Jackson is gone
Diduga serangan jantung, King of Pop ini dinyatakan tewas setelah sempat koma. Padahal mau konser musik Comeback eh ternyata comeback ke sono duluan. sumber: detik.com Sent from my Nokia phone
-
Kehilangan Anak Kedua
Inna lillahi wa inna ilaihi rajiun. Tadi pagi ke dokter kandungan, dinilai janin tidak berkembang padahal usia sudah 9 minggu. Menurut dokter harus dikuret. Sekarang mau cari second opinion ke dokter lain sebelum mengambil tindakan medis ini. Kami harus sabar dan ikhlas karena semua adalah titipan Allah Swt semata. Istri…
-
Alhamdulillah, Istri Hamil 5 Minggu…
Alhamdulillah, segala puji syukur ke hadirat Allah SWT, setelah menunggu sekitar setengah tahun dari sejak dilepasnya spiral, akhirnya Istri hamil anak kedua. Tadi siang mengantar ke RS. Internasional Bintaro dan lihat USG pertama kalinya. Mohon doa restu teman-teman semua, anak kedua ini bisa dilahirkan dengan sehat dan selamat pada waktunya…